Dalam rangka Karya Ngenteg Linggih di Pura Dalem Puri 10 Oktober 2007, kini sedang giat dilakukan pembangunan berbagai sarana upacara termasuk bangunan-bangunan khusus yang akan digunakan untuk berbagai kepentingan menunjang pelaksanaan upacara. Bangunan-bangunan ini menggunakan bahan-bahan bambu, batang pinang, anyaman daun kelapa dan alang-alang. Sesekali melihat pembangunan "prefab" sederhana ternyata menarik juga. (Foto: Widnyana)
27 September, 2007
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar